Download Format SPJ Sekolah Lengkap SD/SMP/SMA - Berkas sekolah

Di dalam pelaksanaan agenda sekolah pada dasarnya setiap kegiatan harus memiliki ketua dan anggota sehingga dapat memberikan informasi-informasi yang berhubungan dengan agenda tersebut dan kekurangan dan kelebiahan dari setia kebutuhan akan di ketahui oleh para peserta dari kegiatan sekolah. Kegiatan sekolah yang memerlukan dan membutuhkan pembentukan panitia dan ketua adalah kegiatan tahunan yang di kenal dengan semester II dan II.

Download Format SPJ Sekolah Lengkap SD/SMP/SMA - Berkas sekolah

Dari kegiatan semester tersebut masing-masing anggota panitia mengecek kelengkapan data yang berhubungan dengan pelaksaan semester baik di ulangan UTS, UAS, UKK dan UN. Penting sekali kegiatan seperti ini memiliki ketua dan anggota agar segala kebutuhan dapat di rekapitulasi bedasarkan data-data yang dibutuhkan pada saat pelaksaan ulangan.

Dengan adanya rekapitulasi, maka akan adanya pertanggung jawaban dari kegiatan tersebut secara terperici berdasakan kebutuhan barang pada saat ulangan yang dapat di pertanggung jawabkan oleh ketua pelaksaan ujian tersebut.

Mengingat pentingnya rekapan setiap agenda semester, baik di semesteri I dan Semester II, maka pada kesempatan ini kami akan membaikan satu contoh format yang memang sudah menjadi kebiasaan kami dalam pelaksanaan ujian semseter merekap pengeluaran barang yang dibutukan pada saat ulangan semseter.

Format yang kami share ini dapat digunakan oleh sekolah jenjang SD-SMP-SMA dan SMK yang memang membutuhkan contoh file dalam pembuatan SPJ sekolah. File yang kami share ini berbentuk microsoft excel dan di dalamnya ada 4 format yang secara terpisah merupakan bagian-bagain penting untuk pembuatan SPJ sekolah.

Berikut yang ingin merekap pengunaan barang kebutuhan ulangan semester I dan II bisa didownload filenya yang mana sudah kami sediakan.
Download Format SPJ Sekolah SD/SMP/SMA - Berkas sekolah